Atletik Sumbang Medali Perunggu untuk PALI

Pada final 800 meter putra yang berlangsung di stadion Sport Petanang Center (SPC), kota Lubuk Linggau, pelari Nurul Istiqomah berhasil finish ketiga dan berhak mendapat perunggu.

Meski hanya mendapat perunggu, keberhasilan Nurul di sambut dengan suka cita. Nurul sendiri tak menyangka dia akan finis ketiga. “Saya tidak  percaya bisa meraih medali, karena atlet yang berlaga disini bukan sembarang atlet. Mereka punya track record yang sangat baik,” ujar Nurul saat bincang dengan Kabar Serasan.com usai pertandingan, Jumat (29/05/2015).

Karena itu meski, meski belum mampu meraih emas atau perak, Nurul sangat bersyukur atas. “Saya bersyukur, ini dapat terjadi karena kerja keras dan ridho Allah,” lanjutnya.

Sementara Ketua Cabang Olahraga Atletik Zuifaini M Ropi mengatakan, meraih medali perunggu ini  saya belum merasa puas. “Tetapi apapun hasilnya kita syukuri dan juga kita harus tetap berusaha untuk lebih baik lagi kedapanya ” ujarnya.

Penulis    : Hermansyah
Editor      : Amri
___________________________________________________
Wahyu Peraih Emas Pertama PALI diajang Porprov Sumsel
Bupati Resmi Lantik Amirudin jadi Sekda PALI
Bupati PALI: Kepsek Jual Bangku Sekolah akan Ditindak Tegas
Bupati Minta Atlet PALI Siapkan Mental Bertanding
Sekda PALI: Bonus Rp 25 Juta Bagi Peraih Emas Porprov
Panitia Tak Siap, Kontingen Porprov PALI Mendapat Malu
PT MHP Dituding Semena-mena Tebang Pohon Karet Warga
Oknum Pengurus LSM Dilaporkan ke Polisi Karena Lecehkan Wartawan
 

 

 

 

Advertisement

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here