Aries HB Terpilih Menjadi Ketua DPC PDIP Muara Enim

Aries yang juga Ketua DPRD Kabupaten Muara Enim ini akan memimpin partai berlambang kepala banteng ini hingga 5 tahun mendatang, menggantikan M Thamrin ZS yang menjabat Ketua DPC sebelumnya. 

Menurut Wakil ketua DPD PDIP Sumsel, Giri Ramanda, nama Aries diusulkan bersama  7 nama lainnya Ke  DPP PDIP.Dari 7 nama tersebut, DPP PDIP kemudian mengeluarkan tiga nama termasuk Aries. Setelah dilakukan musyawarah mufakat akhirnya Aries terpilih menjadi ketua DPC PDIP Kabupaten muara Enim. Sementara jabatan Sekretaris DPC dipercayakan kepada Indra Gani dan Bendahara Liono Basuki. (ME-4)

Berita Lain:
Muara Enim Ditunjuk sebagai Laboratorium Inovasi Daerah
Anak Mantan Kepala Daerah Incar Posisi Bupati Pali
Provinsi Sumsel Siapkan Enam Calon Pejabat Bupati Pali
Tunjangan Kinerja Mau Cair, PNS Wajib Serahkan SKP
100 Desa Di Muara Enim Akan Gelar Pilkades Serentak

 

 

 

 

Advertisement

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here